Wajib Dikuasai, ini 25 Kosakata Bikin Kamu Tampak Profesional

Bagikan

KORAN INDONESIA – Dalam konteks komunikasi, ada perbedaan penggunaan kata atau kalimat, tergantung dengan siapa kita bicara.

Kita perlu memperhatikan siapa audiens yang sedang diajak bicara agar komunikasi berjalan nyaman dan lancar, seperti berbicara dengan atasan, maka baiknya gunakan bahasa formal.

Beda hal ketika berbicara dengan orang terdekat atau dikenal, kita lebih nyaman berkomunikasi dengan bahasa informal.

Nah, saat berkomunikasi di depan publik, agar terdengar lebih keren dan profesional, kita dapat menguasai kosakata  berikut : 

  1. Citra Diri menjadi Personal Branding
  2. Ragu-ragu menjadi Skeptis
  3. Dugaan menjadi Asumsi
  4. Teratur menjadi Sistematis
  5. Kata Hati menjadi Intuisi
  6. Keberadaan menjadi Eksistensi
  7. Benar menjadi Valid
  8. Mandiri menjadi Independen
  9. Sementara menjadi Temporary
  10. Perubahan menjadi Transformasi
  11. Pola Pikir menjadi Paradigma
  12. Mewujudkan menjadi Merealisasikan
  13. Penerapan menjadi Implementasi
  14. Sudut Pandang menjadi Perspektif
  15. Kerja sama menjadi Kolaborasi
  16. Dampak menjadi Implikasi
  17. Rencana menjadi Strategi
  18. Biasa menjadi Kerap
  19. Koreksi menjadi Evaluasi
  20. Kebiasaan menjadi Rutinitas
  21. Menunjukkan menjadi Mengindikasikan
  22. Penjelasan menjadi Eksplanasi
  23. Masukan menjadi Umpan Balik
  24. Kriteria menjadi Parameter
  25. Keterlibatan menjadi Intervensi

Jika Anda terpilih menjadi pembicara pada suatu acara, 25 kosakata tersebut tampak bagus bila digunakan, tentunya sesuaikan dengan relevansi juga siapa audiens yang mendengarkan.

Ingat, komunikasi yang baik adalah dapat dipahami satu sama lain dan adanya umpan balik.

 

Baca juga: Tak Henti Cetak Rekor, Jennie BLACKPINK Jadi Solois K-pop Wanita Pertama di Billboard Hot 100 

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top